Pages

Selasa, 27 Juli 2010

LANGKAH UNTUK MENCAPAI KEBERHASILAN DALAM PRESENTASI PENJUALAN


Sebuah presentasi penjualan tentunya membutuhkan suatu kecermatan dan kehalusan bahasa yang dapat memikat pembaca untuk melakukan pembelian. Ada beberapa unsur yang harus diperhatikan dalam melakukan presentasi penjualan antara lain :





  • Bahan : slide, media, informasi yang akan disampaikan dan konten visual.
  • Script : naskah yang disusun harus merupakan kombinasi antara teks tenaga penjual dan bahan yang diperlukan.
  • Kemampuan dalam melakukan presentasi secara langsung.

Kamis, 22 Juli 2010

MENYEIMBANGKAN ANTARA PEKERJAAN DENGAN KEHIDUPAN


Saat Anda melakukan pekerjaan maka kehidupan seperti bergerak dengan kecepatan yang luar biasa. Saat Anda mulai bekerja jam 07.00 , meeting saat jam makan siang dan menjawab ratusan email setiap hari membuat ketegangan Anda menjadi konstan sehingga Anda mengalami kesulitan dalam menyeimbangkan pekerjaan dengan kehidupan Anda. Tuntutan keluarga dan kenaikan karir menuntut professional Anda sehingga Anda sulit mencari waktu untuk beristirahat,

Selasa, 20 Juli 2010

MEMBANGUN JARINGAN SECARA ONLINE

Pada saat ini para professional menggunakan jaringan online untuk meningkatkan kehidupan professional mereka. Situs – situs jaringan online secara cepat memberikan kecepatan dalam dunia bisnis. Kelebihan membina jaringan secara online adalah Anda membuat banyak hubungan dengan orang yang tidak bisa Anda temui setiap hari.

Anda dapat berkesempatan mempelajari peluang – peluang baru dengan cara menemukan klien atau pemasok , serta mengiklankan produk dan jasa yang Anda miliki secara gratis. Anda bisa mendapatkan ide – ide dan mempelajari hal – hal yang baru dari ahli di berbagai bidang.

Anda bisa membangun jaringan teman – teman Anda diseluruh dunia secara efektif yang bisa mengembangkan bisnis Anda.

Kamis, 15 Juli 2010

CARA MENULIS SURAT BISNIS


Adalah penting bagi kita untuk dapat menulis sebuah surat bisnis yang baik. Sebuah bisnis dapat berhasil jika kita memiliki keterampilan menulis. Di abad informasi ini kita harus dapat bergerak cepat  dan lebih mudah diakses. Pesan kepada rekan bisnis dapat disampaikan berupa pesan teks, pesan suara atau email.





Dalam menuliskan sebuah memo Anda harus fokuskan pada memberikan informasi yang dibutuhkan dan tujuan yang jelas, singkat dan padat. Uraikan tujuan – tujuan Anda untuk menghapus sebuah keraguan. Dan yang terpenting kepada siapa surat bisnis tersebut ditujukan.

Rabu, 14 Juli 2010

TIPS BERNEGOSIASI DENGAN ORANG YANG SULIT


Perselisihan kecil akan muncul saat kepribadian – kepribadian yang berbeda berkumpul dalam satu lingkup kerja. Hal tersebut dapat mempengaruhi pekerjaan kita. Dan kita pun harus mengatasi perbedaan karakter tersebut dengan baik.

Pria yang defensive

Mr. Perfect adalah tipe yang tidak suka dengan kritikan yang bersifat membangun sekalipun. Ia hanya percaya dengan keputusannya sendiri dan sulit untuk mengubah pikirannya. Anda harus mendukungnya secara positif terlebih dahulu sebelum mengkritiknya secara negative dengan secara tatap muka langsung.

Tipical pemarah
Ini adalah tipe yang paling rasional dan hanya senang untuk didengarkan. Anda jangan menyela pembicaraannya dan biarkan semua unek – unek yang ada didalam dirinya keluar dan nyatakan setuju atau tidak setuju jika memang diperlukan.

Selasa, 13 Juli 2010

MEMBANGUN JARINGAN KERJA YANG SUKSES

Cara terbaik untuk meningkatkan kemampuan diri kita adalah terus mencari tantangan baru. Cara untuk melakukannya adalah memiliki orang – orang yang memberikan Anda kesempatan. Anda harus meluaskan jaringam kontak kerja Anda dan menganggap mereka sebagai sebuah investasi.

Tips untuk membangun jaringan kerja

1) Saat Anda berjalan di kerumunan, carilah orang yang tepat.
2) Buatlah potensi kontak sebanyak mungkin dan buatlah hal yang terbaik dengan membuat perkenalan tersebut tanpa harus mengabaikan orang lain. Gabungkan diri Anda dengan orang yang memiliki banyak relasi.
3) Selalu perkenalkan diri Anda dengan cara pembicaraan yang baik dan dapat menciptakan ikatan pribadi dengan menjabat tangan orang lain.

Senin, 12 Juli 2010

MERAIH KARIR YANG ANDA INGIN RAIH


Orang sering tidak menyadari bahwa sebuah visi dapat membuat perjalanan usaha kita akan lebih memuaskan dan menyenangkan.

Lakukan Apa yang Ingin Kerjakan
Kita harus mendorong diri kita untuk bekerja sesuai dengan kemampuan kita dan menikmati pekerjaan tersebut, dan kita harus mencari terus posisi yang lebih baik sesuai dengan kebutuhan kita untuk kemajuan karir.
Pergaulan dengan teman kantor mungkin membuat hari Anda lebih nyaman tetapi ini tidak membuat karir Anda lebih berkembang. Anda jangan mengandalkan orang lain untuk membuat pekerjaan Anda lebih berharga. Anda harus memotivasi diri Anda sendiri untuk kemajuan karir Anda. Kuncinya adalah ambillah kesempatan dan peluang yang tersedia. 

Bagaimana melakukan pekerjaan Anda
Evaluasi setiap tahun apa kelebihan dan kekurangan pekerjaan Anda serta catat hal apa yang akan membuat karir Anda dapat berkembang. Tuliskan poin yang pasti yang cocok untuk kualifikasi pekerjaan Anda. Bangun sebuah jaringan relasi teman – teman bisnis yang dapat menunjang karir Anda.


Blogger news

Banner1

Banner1
Klik Gambar
freelance writer needed
freelance writer needed

Masukkan Code ini K1-198EDE-4
untuk berbelanja di KutuKutuBuku.com
Sign up for PayPal and start accepting credit card payments instantly.
 
Blogger Templates